PENULIS : Dr. Eva Eri Dia, S.Pd., M.Pd | UKURAN BUKU : A5 & UNESCO | KETEBALAN BUKU : 167 | ISBN : _________________________
Buku Ajar Evaluasi Pembelajaran Bahasa Indonesia ini ditulis sebagai panduan para guru Bahasa Indonesia di berbagai tingkat dan para masiswa jurusan Pendidikan Bahasa Indonesia dalam melaksanaakan Evaluasi pembelajaran di kelas. Beberapa hal yang dibahas diantaranya adalah; 1) Konsep Penilaian, Pengukuran Dan Evaluasi, 2) Tujuan Dan Prinsip Penilaian, 3) Alat Penilaian, 4) Norma Dan Skala Penilaian, 5) Validitas Dan Reliabilitas, 6) Pengolahan Hasil Tes Dan Non Tes, 7) Tingkat Kesukaran, Daya Beda Tes, Dan Pengecoh, 8) Penilaian Berbasis Kelas, 9) Pbk Dalam Ketrampilan Reseptif, Produktif, Dan Apresiasi, 9) Pengembangan Alat Penilaian Dan Penyusunan Soal, 10) Analisis Butir Soal Validitas, 11) Analisis Butir Soal Reliabilitas, 12) Analisis Butir Soal Pilihan Ganda, Dan 12) Analisis Butir Soal Uraian.
Reviews
There are no reviews yet.