PENULIS : Lailatus Sa’adah.,SE.MM, Nur Fauziyah, Lilis Ro’aini | ISBN ___________ | UKURAN : A5 | KETEBALAN : 166
Buku ini merupakan media yang menyajikan data mengenai Dana pihak ketiga dan sistem pengkreditan bank. Dengan adanya buku ini, diharapkan pembaca akan memproleh informasi mengenai perkembangan perbankan Indonesia.
Ucapan yang sedalam dalamnya kepada semua pihak yang membantu penulisan buku ini. Dukungan dari penulis sebelumnya dari para ahli sebagaimana tercantum dalam daftar pustaka. Ucapan terima kasih kepada keluarga tercinta yang selalu mendukung penulisan buku ini.
Reviews
There are no reviews yet.